Mengunjungi Stand Expo pada Pesta Rakyat HUT Kaltim ke 66


JDIH Provinsi Kaltim bersama Kepala Biro Hukum Prov Kaltim mengunjungi stand-stand yg ada pada Expo Pesta Rakyat HUT Kaltim ke 66 yang menampilkan display pembangunan Provinsi Kalimantan Timur melalui stand OPD yang ada di Provinsi Kalimantan Timur serta merangkul UMKM yang ada di Kalimantan Timur sebagai media promosi serta sebagai salah satu cara meningkatkan perekonomian masyarakat. 11/1/23